40 Contoh Soal pilihan ganda KK 2 Memahami Alir Proses Produksi Produk Multimedia
Sahabat pembaca yang baik hati, dan semoga dalam keadaan Yang Baik, kali ini penulis ingin sharing tulisan yang berjudul " 40 Contoh Soal KK 2 Memahami Alir Proses Produksi Produk Multimedia " untuk lebih lanjutnya sebagai berikut :
YAYASAN PENDIDIKAN PANCA KARYA NUSANTARA (YPPKN)
Mata Diklat : Memahami Alir Proses Produksi Multimedia
1. Dibawah ini adalah proses pada pre-production, kecuali ....
YAYASAN PENDIDIKAN PANCA KARYA NUSANTARA (YPPKN)
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK)
TUNAS HARAPAN RIMBO BUJANG
Alamat: Jln. 16 Poros Ds. Perintis Rimbo Bujang Kab. Tebo
UJIAN AKHIR SEKOLAH (UAS)
TAHUN AJARAN .........../.........
Mata Diklat : Memahami Alir Proses Produksi Multimedia
Kelas : X Multimedia
Tanggal : ………………………………………………
Pilihlah Jawaban Yang Anda Anggap Paling Benar
1. Dibawah ini adalah proses pada pre-production, kecuali ....
A. Penuangan ide
B. Perencanaan produk
C. Perencanaan proses produksi
D. Penyusunan dokumentasi
E. Pengujian beta
2. Proses penyiapan semua elemen yang terlibat dalam sebuah produksi (shoting) film/video disebut ....
A. Pre production
B. Per production
C. Production
D. Post production
E. Pre product
3. Realisasi dari sebuah ide pemikiran dan gagasan yang bertujuan untuk menuangkannya kedalam media visual dan audio disebut ....
A. Story line
B. Script
C. Naskah cerita
D. Ide dan pemilihan konsep
E. Sinopsis
4. Berikut adalah beberapa hal dalam menentukan estimasi penjadwalan dilakukan lebih panjang, kecuali ....
A. Adanya keadaan diluar kendali dalam percepatan pekerjaan
B. Pekerjaan memerlukan waktu yang panjang
C. Pengerjaan secara tergesa akan mengakibatkan penurunan kualitas produk
D. Estimasi pekerjaan yang tidak teralokasi
E. Konsumen kebanyakan menawar waktu pengerjaan
5. Ringkasan cerita/film, menjadi bentuk pemendekan dari sebuah film dengan tetap memperhatikan unsur-unsur cerminan film tersebut di sebut ....
A. Script
B. Story line
C. Story board
D. Shot list
E. Log
6. Daftar pengambilan gambar pada setiap adegan, dan divisualisasikan dalam bentuk sketsa gambar jika diperlukan disebut ....
A. Script
B. Story line
C. Story board
D. Shot list
E. Log
7. catatan yang dibuat untuk menjelaskan penandaan setiap gambar peradegan yang sudah selesai diambil, dilengkapi dengan keterangan koordinat waktu (time code) pada kaset yang digunakan disebut ....
A. Script
B. Story line
C. Story board
D. Shot list
E. Log
8. Sudut pandang pengambilan gambar yang dapat dilihat dari viewfinder pada sebuah kamera film/video di sebut ....
A. Anggle
B. Close up
C. Zoom out
D. Teknik shooting
E. Directing
9. Teknik pengaturan posisi gambar, ukuran & kedalaman ruang, perspektif & mood adegan untuk menghasilkan citra sesuai dengan tuntutan script/naskah disebut ....
A. Transformasi
B. Keterpaduan
C. Komposisi
D. Visual morphing
E. Translasi visual
10. Dalam teknik visualisasi, istilah teknik yang mengekplorasi format tiga dimensi dinamakan ....
A. Translasi visual
B. Visual morphing
C. Fotografi
D. prototipe
E. model making
11. Yang merupakan tahap produksi dari Hivemanagement adalah :
A. Penerimaan Kesepakatan Penelitian
B. Kesepakatan Penelitian Penerimaan
C. Penerimaan Penelitian Kesepakatan
D. Penelitian Kesepakatan Penerimaan
E. Kesepakatan Penerimaan Penelitian
12. Semua fungsi produk sudah dibangun diimplementasikan dan diintegrasikan maka produk tersebut sudah mencapai tahap ....
A. Alpha version
B. Beta version
C. Charlie version
D. Delta version
E. Final version
13. Teknik visualisasi dengan mengambil esensi dari suatu image, diringkas, direka ulang menjadi image baru di sebut ....
A. Transformasi
B. Reka ulang
C. Pencitraan
D. Visual morphing
E. Translasi visual
14. Pembagian tahap pada proses post production ada dua yaitu offline dan online. Yang termasuk dalam tahap offline adalah ....
A. Titling
B. 3D
C. Color grading
D. Capture
E. Compositing
15. Pembagian tahap pada proses post production ada dua yaitu offline dan online. Yang ermasuk dalam tahap online, kecuali....
A. Motion graphic
B. Visual effect
C. Edit
D. Music and sound FX
E. Titling
16. Berikut ini adalah proses yang terjadi pada post production, kecuali ....
A. Beta testing
B. Evaluation
C. Revise software and content
D. Golden master release
E. Client sign-off and founding
17. Berikut adalah hal-hal yang perlu dipersiapkan dalam tahap presentasi penawaran produk, kecuali :
A. Proposal tertulis
B. Kecakapan berbicara
C. Handouts
D. Slide Presentasi
E. Produk Jadi
18. Di bawah ini adalah hal-hal yang dapat dilakukan pada saat kita menggunakan photosop, kecuali
A. Memberikan efek gambar
B. Memperbaiki iritasi mata merah pada foto
C. Memasukkan atau mengimport suara
D. Mengandakan gambar
E. Memperbaiki tingkat kecerahan gambar
19. Untuk membuat menyimpan gambar dengan nama lain (save as), dapat juga dengan menggunakan shortcut keyboard ..
A. ctrl + s
B. shift + alt + s
C. alt + s
D. shift + s
E. shift + ctrl + s
20. berikut ini adalah salah satu hasil karya dari photoshop, kecuali ....
A. brosur
B. animasi
C. poster
D. cover buku
E. kartu
21. Urutan alir proses produksi multimedia yang benar adalah ...
a. Pre Production – Post Production – Production
b. Pre Production – Production – Post Production
c. Production – Pre Production – Post Production
d. Production – Post Production – Pre Production
e. Post Production – Pre Production – Production
22. Membuat Storyboard adalah salah satu proses dalam produksi multimedia, proses tersebut masuk kedalam ...
a. Production
b. Post Production
c. Pre Production
d. Perencanaan
e. Perancangan
23. Yang termasuk kedalam proses pre production adalah, kecuali ...
a. Pemrosesan Isi
b. Perencanaan Produk
c. Penyusunan Tim
d. Penandatangan Kontrak
e. Pembiayaan
24. Yang termasuk kedalam proses production adalah ...
a. Editing
b. Mengintegrasikan Isi dan Software
c. Penyusunan Tim
d. Penandatangan Kontrak
e. Pembiayaan
25. Evaluasi dan Revisi adalah bagian dari proses
a. Editing b. Testing c. Pre Production
d. Production e. Post Production
26. Setelah menawarkan jasa, informasi dari klien diperlukan guna :
a. Menimbang biaya produksi
b. Menimbang biaya produksi dan penyusunan tim
c. Menimbang biaya penyusunan tim
d. Menimbang biaya produksi dan jangka waktu pengerjaan
e. Menimbang jangka waktu pengerjaan
27. Dibawah ini adalah software aplikasi yang dapat digunakan untuk menyunting audio ...
a. Adobe Audition
b. Adobe Photoshop
c. Adobe Illustrator
d. Winamp
e. Window Media Player
28. Salah satu software pengolah gambar vektor adalah.
a. Adobe Premier
b. Adobe Ilustrator
c. Adobe Photoshop
d. Adobe Dreamwaver
e. Adobe Audition
29. Sebelum pencetakan gambar vector sebaiknya dilihat orientasi pencetakan yang dilakukan dengan ....
a. Melakukan penyettingan pada tool bar
b. Melakukan penyettingan pada page setup
c. Melakukan penyettingan pada table
d. Melakukan penyettingan pada head print
e. Melakukan penyettingan pada vga card
30. Salah satu format file grafik yang dapat dibuka oleh seluruh sofware pengolah gambar adalah....
a. CDR b. PSD c. AI d. FLA e. JPG
31. .... adalah format file yang bisa dibuat oleh software pengolah gambar vektor ...
a. JPG, DAT, BMP
b. JPG, DAT, TIFF
c. JPG, GIF, WAV
d. JPG, GIF, AVI
e. JPG, GIF, TIFF
32. Dalam Adobe Illustrator, tool yang digunakan untuk menggabungkan warna dengan type radial dan linier adalah ...
a. Color Tool
b. Pen Tool
c. Swatches Tool
d. Gradient Tool
e. Type Tool
33. Warna standar pada aplikasi pengolah gambar vektor yang akan digunakan untuk printing adalah ...
a. CNYK b. CNYB c. CMYK d.RGB e. RKG
34. Kumpulan dari titik-titik (pixel) yang membentuk sebuah gambar disebut ...
a. Grayscale
b. Line Art
c. Vektor
d. Bitmap
e. Multitones
35. Gambar-gambar yang merupakan hasil scan adalah ...
a. Full Color
b. Grayscale
c. Vektor
d. Bitmap
e. Multitones
36. Dibawah ini adalah contoh multimedia production, kecuali ...
a. Text
b. Video
c. Music
d. Internet
e. Animasi
37. Sudut pandang pengambilan gambar yang dapat dilihat dari viewfinder pada
sebuah kamera film/video adalah ...
a. Anggel b. Lighting c. Cature
d. View d. Corner
38. Orang yang memimpin pelaksanaan shoting dan bertugas mengatur bagaimana tim dalam pembuatan film seperti: aktor, cameramen, lighting, artistik, editor & special effect artist harus tampil sebagaimana mestinya dalam pembuatan sebuah film sesuai dengan script/naskah adalah tugas seorang ...
a. Produser
b. Skenario
c. Sutradara
d. Penulis Naskah
e. Direktur
39. Ringkasan cerita/film, menjadi bentuk pemendekan dari sebuah film dengan tetap memperhatikan unsur-unsur cerminan film tersebut adalah pengertian dari ...
a. Storyboard
b. Script
c. Naskah
d. Sinopsis
e. Log
40. Berikut adalah desain yang dapat kita tawarkan ke konsumen, kecuali :
a. Biaya Produksi
b. Suara
c. Navigasi
d. Warna
e. Konten
Cari Juga Soal lainnya disini
Posting Komentar untuk "40 Contoh Soal pilihan ganda KK 2 Memahami Alir Proses Produksi Produk Multimedia"
Berikan komentar anda, karena komentar anda sangat berarti untuk pengembangan website www.griyachumaidi.com