Contoh Soal Peralatan Tata Cahaya SMK

Soal peralatan tata cahaya SMK

Setelah anda belajar tentang peralatan tata cahaya, mungkin ini lah saatnya tes kemampuan anda untuk menguji sampai batas mana pemahaman anda di dunia pencahayaan, berikut ini ada 10 soal tentang peralatan cahaya untuk menguji daya serap anda pada materi peralatan tata cahaya


  1. Sebutkan peralatan tata cahaya yang tergolong sebagai penerangan
  2. Sebutkan peralatan tata cahaya yang tergolong sebagai efek cahaya
  3. Apakah istilah yang sering dipakai bagi orang yang bekerja mengatur-atur keperluan lampu panggung
  4. Fungsi dari peralatan tata cahaya adalah
  5. Sebutkan 5 Peralatan tata cahaya
  6. Kenapa smoke machine tergolong kedalam peralayan efek cahaya...
  7. apakah arti dari dimmer dalam peralatan tata cahaya?
  8. Apakah peralatan tata cahaya yang sering digunakan sebagai altenatif dari lampu PAR 64?
  9. Apa sebutan untuk seorang yang menangani bagian penataan cahaya?
  10. Apa nama lain dari peralatan tata cahaya bola disko?
  11. Apa yang dimaksud dengan front lighting ?
  12. Apa yang dimaksud dengan side lighting ?
  13. Salah satu jenis lampu yang di gunakan dalam produksi program TV adalah Fresnel, jelaskanlah apa yang anda ketahui tentang Fresnel !
  14. Apa yang anda ketahui tentang Window light ?
  15. Apa yang dimaksud dengan Cahaya Alam (Natural Light/Available.Light

6 komentar untuk "Contoh Soal Peralatan Tata Cahaya SMK"

  1. minta jawabanya bolehh,,,,!

    BalasHapus
  2. Hello i am kavin, its my first occasion to commenting anyplace, when i
    read this post i thought i could also create comment due to this sensible
    piece of writing.

    BalasHapus
  3. Hi, yes this article is actually nice and I have learned lot of things from it regarding blogging.

    thanks.

    BalasHapus
  4. Hello there! I know this is somewhat off topic but I was wondering if you knew where
    I could find a captcha plugin for my comment form? I'm using the same
    blog platform as yours and I'm having problems finding one?
    Thanks a lot!

    BalasHapus
  5. It's in reality a great and helpful piece of information. I am glad that you simply shared this useful info with us.
    Please stay us informed like this. Thank you for sharing.

    BalasHapus
  6. Hi, just wanted to say, I enjoyed this article. It was helpful.
    Keep on posting!

    BalasHapus

Berikan komentar anda, karena komentar anda sangat berarti untuk pengembangan website www.griyachumaidi.com